Sunday, January 10, 2021

TUGAS SB BAB 8 KELAS XI

 Jelaskan:
1. Apa arti musik bagi kehidupan anda?
2. Jenis musik apa yang anda sukai?
3. Mengapa anda menyukai jenis musik tersebut?
Tulis jawaban anda di kolom komen, dan cantumkan nama, NIS dan kelas!


33 comments:

  1. Nama:Norick
    Kelas:XI IPA
    Nis:19.09.0319

    Jawaban:
    1.menurut saya, musik merupakan sebuah kombinasi irama dan perpaduan lirik sehingga menghasilkan sebuah lagu yang memiliki nilai dan maknanya masing-masing.
    2.saya lebih menyukai musik pop
    3.dikarenakan lirik dan irama dari musik pop ini lebih sederhana dan lebih mudah dimengerti maknanya oleh pendengar atau penikmat musik tersebut.

    ReplyDelete
  2. Nama: Lie Phing
    Kelas: XI IPA
    NIS: 19.09.0312

    1. Sebagai hiburan untuk mengisi waktu.
    2. Klasik dan pop.
    3. Karena jenis musik tersebut ringan dan mudah dimengerti oleh pendengarnya.

    ReplyDelete
  3. Nama : Delvin Jason
    Kelas : XI IPA
    NIS : 19.09.0283

    1. Menurut saya, Musik merupakan sarana ritual, hiburan, edukasi, dan mengekspresikan diri , dengan menggunakan perpaduan kata-kata tertentu sehingga memiliki nilai estetika tertentu, yang dinyanyikan oleh manusia dan diiringi oleh nada dan irama dari alat musik

    2. Jenis musik yang saya sukai adalah musik klasik

    3. Alasan saya menyukai musik klasik dikarenakan bagi saya, nada dan irama musik klasik terasa damai dan tenang, sehingga ketika mendengarkan musik klasik saya merasa damai dan tenang

    ReplyDelete
  4. Nama: Nicko Andreas
    Kelas: XI IPA
    NIS: 19.09.0317

    1. Musik adalah suatu media utk menuangkan perasaan seseorang, yang dilakukan dengan memadukan kata-kata, ritme, dan nada.
    2. Jpop
    3. Bagi saya, Jpop (yang saya dengarkan, tidak semua) sangat lihai memadukan lirik kuat yang berkaitan dengan masalah-masalah kehidupan dengan instrumental yang catchy dan unik, misalnya lagu-lagu TUYU. Secara umum, saya lebih mudah untuk menafsirkan ekspresi musik genre ini ketimbang yang lain.

    ReplyDelete
  5. Nama : Lia Natasya
    Nis : 19.09.0311
    Kelas : XI IPA

    1. Musik itu seperti teman dalam kehidupan dimana dapat membangkikan mood saat down.
    2. Musik pop
    3. Karena musik pop sangat sederhana dan mudah dimengerti.

    ReplyDelete
  6. Nama: Jonathan
    Kelas: XI IPA
    NIS:19.09.0305

    Jawaban:
    1.Musik adalah suara yang tersusun dan dibuat untuk didengar, musik juga beragam dan merupakan sesuatu yang bersifat subjektif

    2.Rock,Pop,Trap

    3.karena sesuai dengan selera saya,tetapi terkadang ada lagu-lagu yang saya tidak saya sukai walaupun merupakan genre kesukaan saya.

    ReplyDelete
  7. Nama:jovan
    Nis:19.09.0306
    Kelas: XI IPA

    Jawaban: 1.menurut saya, musik merupakan sebuah seni yang memiliki irama dan nada yang enak didengarkan.
    2.musik pop.
    3.karena musik pop lebih umum dan enak didengar.

    ReplyDelete
  8. Nama : Rio Febryan
    Kelas : XI IPA
    NIS : 19.09.0321


    1. Suara yang dihasilkan oleh alat-alat musik yang dapat menghasilkan irama, dan keharmonisan.
    2. Pop
    3. Karena pop memiliki melodi yang sederhana dan enak didengar telinga, kemudian juga memiliki lirik yang mudah dihafalkan.

    ReplyDelete
  9. Kenjikoh Kuputra
    Kelas XI MIPA
    19.09.0307
    1. Musik dapat memberikan kita semangat dan motivasi,musik dapat menjadi sarana komunikasi dan juga hiburan.
    2. Musik pop dan masih banyak lagi.
    3. Tidak ada alasan tertentu,hanya lebih menyukai jenis musik ini aja.

    ReplyDelete
  10. Nama:Franklin Winata
    Kelas: XI IPA
    NIS:19.09.0293

    Jawaban:
    1.Musik memberikan efek hiburan
    2.Pop
    3.Karena enak didengar dan gampang dimengerti

    ReplyDelete
  11. Nama: Vederic
    Kelas: XI IPA
    NIS: 19.09.0334

    1. Menurut saya, Musik adalah sarana hiburan yang digunakan untuk menemani keseharian kita dan digunakan untuk mengekspresikan emosi.
    2. Genre musik yang biasa kudengar adalah POP, lebih ke J-POP sih
    3. Saya menyukai genre ini karena, well enak didengar..? biasa kudengarin lagu bergenre ini pada saat sedang bersantai ataupun belajar.

    ReplyDelete
  12. Nama : Danielson Leong
    Kelas : XI IPA
    NIS : 19.09.0282

    1. Menurut saya, musik adalah gabungan antara vokal manusia dengan instrumen musik yang memiliki nada dan irama yang beragam dimana vokal manusia dan instrumen musik tersebut dicocokkan sehingga menciptakan lagu yang enak didengar.

    2. Jenis musik yang saya sukai adalah Jpop

    3. Alasan saya menyukai jpop karena bagi saya jenis musik tersebut enak didengar

    ReplyDelete
  13. Nama: Vincent Wen
    Kelas: XI IPA
    NIS: 19.09.0336

    Jawaban:
    1. Menurut saya, musik adalah suatu bunyi yang bersatu dengan ritme-ritme sehingga dapat menciptakan suatu suara yang unik dan spesial dan memberikan kesan yang dalam.

    2.Jazz dan Eurobeat

    3.Bagi saya, Jazz dapat membawa damai dan ketenangan ke pikiran saya, sedangkan eurobeat yang menggunakan ritme yang powerful, dapat membuat saya lebih semangat.

    ReplyDelete
  14. Nama : Valentinalim
    Nis : 19.09.0330
    Kelas : XI IPA

    Jawaban
    1.Musik adalah musik adalah ilmu atau seni menyusun nada atau suara dalam urutan, kombinasi, dan hubungan temporal untuk menghasilkan komposisi (suara) yang mempunyai kesatuan dan kesinambungan.

    2.Jenis musik yang saya sukai adalah lagu pop

    3.Karena mempunyai nada dan lirik yang sederhana. Selain itu,lebih mudah dipahami dan cocok untuk dinyanyikan atau disenandungkan.

    Musik pop bisa mencakup segala bidang, baik percintaan, kemanusiaan, sosial dan lain sebagainya

    ReplyDelete
  15. Nama : Sherlen
    Kelas : XI IPA
    Nis : 19.09.0325

    1. Musik adalah sebagai sarana hiburan bagi kita, bagaimanapun kondisi kita akan lebih menyenangkan bila kita mendengarkan musik. Musik juga mengandung makna untuk membangkitkan gairah dan spirit hidup.
    2. Musik pop.
    3. Dikarenakan musik pop mudah untuk didengarkan dan dipahami.

    ReplyDelete
  16. Nama:Rivaldo
    Kelas:XI MIPA
    NIS:19.09.0322

    1. sebuah karya yang seperti karya lukisan, karya lukisan yaitu karya yang enak untuk di lihat, teteapi musik adalah karya yang enak untuk di dengar.
    2. Lo-fi Beats, Jpop
    3. karena lofi dan Jpop bagi saya adalah musik yang menenangkan dan enak di dengar

    ReplyDelete
  17. Nama = Romeo Kurniawan
    NIS = 19.09.0323
    Kelas = XI IPA

    1. Apa arti musik bagi kehidupan anda?

    Musik adalah sebuah karya indah yang berkaitan dengan suara yang enak didengar yang berfungsi sebagai sarana hiburan.

    2. Jenis musik apa yang anda sukai?

    Musik lo-fi, dan dan musik EDM

    3. Mengapa anda menyukai jenis musik tersebut?

    Saya menyukai jenis musik lo-fi karena memiliki irama yang lembut untuk bersantai, dan saya menyukai EDM karena memiliki irama yang dapat membangkitkan semangat.

    ReplyDelete
  18. Nama : jesrin
    NIS : 19.09.0301
    Kelas : XI MIPA

    1. Merupakan simfoni kehidupan, menjadi bagian seni yang mewarnai kehidupan sehari-hari manusia di muka bumi. Tanpa musik dunia sepi, hampa dan monoton karena musik mampu mencairkan suasana, merelaksasi hati serta menstimulasi pikiran manusia sebagai pemeran cerita kehidupan. Musik tak sekedar memberikan efek hiburan, tetapi mampu memberikan makna untuk membangkitkan spirit hidup untuk memberdayakan dan memaknai hidup. Mendengarkan musik, menghayati dan menikmatinya merupakan aktivitas yang menyenangkan dan bisa membuat kita nyaman.

    2. Jenis musik pop

    3. Musik pop sangat universal karena catchy, menyenangkan dan terkait. Musik pop berisi banyak lagu dengan berbagai tempo. Ketika mengalami hal yang buruk, dapat mendengarkan musik pop dan cepat untuk menaikkan semangat. Musik pop juga dapat menenangkan perasaan karena dengan aransemen lagu yang mendayu-dayu, mengalir, dan lebih mudah didengarkan (easy listening).

    ReplyDelete
  19. Nama: Nico anugrah
    Kelas : XI IPA
    NIS :19.09.0318

    JAWABAN :
    1. Musik itu adalah sebagai media hiburan selain menjadi media hiburan musik juga bisa sebagai penghilang stress. Musik juga bisa mempengaruhi suasana hati seseorang. dari suasana hati yang membantu menjadi good mood begitupun sebaliknya. selain itu Mus di dalam musik juga terdapat makna makna atau pesan pesan tersembunyi di dalamnya.
    2. Music pop (K-Pop, J-Pop, folk pop dan pop rock)
    3. Lagu pop enak didengar serta banyak lagu yang saya dengarkan itu merupakan aliran pop. Serta memiliki lirik yang enak didengar dan mudah dihafal.

    ReplyDelete
  20. Nama-> Jessica Gabriella
    NIS-> 19.08.0302
    Kelas-> XI IPA

    Q:
    Jelaskan:
    1. Apa arti musik bagi kehidupan anda?

    2. Jenis musik apa yang anda sukai?

    3. Mengapa anda menyukai jenis musik tersebut?

    A:
    1. Arti musik bagi kehidupan saya adalah peneman segala aktivitas yang dilakukan. Untuk setiap kegiatan pasti ada musik yang cocok menemani seperti saat memasak, mengendarai mobil,shopping, sedih, senang, bersama teman, dan lainnya. Dan juga musik dapat membantu mengekspresikan diri kita seperti apayang sedang kita rrasakan.

    2. Jenis musik yang saya sukai adalah dari aliran pop. Pop adalah dasar dari semua aliran musik.

    3. Karena aliran lagu tersebut itu melodinya slow dan dapat membuat saya merasa kalau lagu itu pas untuk saya berasal dari aliran lagu pop. Lagu pop ini memiliki cakupan luas dari lagu yang termasuk dalamnya seperti lagu sedih, tentang percintaan, dan lainnya.

    ReplyDelete
  21. nama:hanson
    nis:19. 09. 0297
    kelas:11 ipa

    jawab:
    1.suatu rangkaian nada yang di gabungin menjadi suatu music untuk di nikmati oleh makhluk hidup apa saja.
    2.jazz,electronic
    3.karena,enak aja di dengar bisa di kombinasi dengan yang lain

    ReplyDelete
  22. Nama: Lukas Wilson
    Kelas:11 IPA
    NIS:19.09.0313

    Jawaban
    1.Pengisi bosan saat melakukan kegiatan
    2.Pop
    3.Karena lagunya membawa kita ke suasana yang santai, Gampang dicerna liriknya.

    ReplyDelete
  23. Nama : Rico Anugrah
    Kelas : XI IPA
    NIS : 19.09.0320

    1. Music merupakan suatu komponen penting dalam hidup yang dimana jika music tidak ada rasanya hampa dan hambar. Music juga dapat membantu dalam mengekspresikan perasaan kita.
    2. Genre musik yang saya sukai adalah Pop ( Korean Pop )
    3. Karena lagu K-Pop sangat enak untuk di dengar seperti lagu Future by Red Velvet, Where is dream by 10cm, Life Goes on BTS, Best friend by IKON dan lain-lain. Selain enak di dengar lagu itu juga memiliki arti yang mendalam contohnya lagu We lost the summer by TXT. Lagu itu menceritakan ttg orang orang yang tidak dapat bertemu secara langsung dan harus menggunakan sosial media karena adanya pandemi. Selain itu lagu K-Pop juga membantu kita dalam mendalami bahasa korea.

    ReplyDelete
  24. Nama : Vallen Felysia
    Kelas : XI
    Jawaban :
    1. Musik bagi kehidupan saya sudah seperti sebuah kebutuhan sehari-hari. tanpa musik, mungkin saya tidak akan sesantai ini ataupun sebahagia ini.
    2. R&B, POP. ( sebenarnya saya menyukai semua genre namun ini yang paling saya sukai.)
    3. R&B : karena suasana menjadi lebih santai dan rileks.
    POP : jenis musik ini menurut saya membuat saya lebih senang, lebih energetic.

    ReplyDelete
  25. Nama: Catherine Kang
    NIS: 19. 09. 0275
    Kelas: XI MIPA

    Jawaban:
    1. Bagi saya, musik merupakan sebuah media dimana saya bisa mendapatkan hiburan serta menikmati seni yang diciptakan oleh seorang pencipta musik berdasarkan perasaan serta pikirannya

    2. Saya lebih menikmati musik bergenre ballad lebih tepatnya traditional atau sentimental ballad

    3. Alasan saya menyukai genre musik ini ialah karena irama/nada lebih mudah didengar oleh telinga serta liriknya meskipun sangat puitis tapi mudah dimengerti karena pembawaan lagunya slow.

    ReplyDelete
  26. Nama : Mellyana Mellysta
    Kelas : XI.MIPA
    NIS : 19.09.0315

    1. Musik adalah suatu ekspresi perasaan baik dalam kondisi senang maupun susah dengan suatu alunan musik dan biasanya perasaan ini dapat dirasakan oleh pemusik dan audiencesnya.

    2. Acapella, Cpop

    3. Saya menyukai Acapella karena ia merupakan suatu genre musik yang tidak diiringi dengan alat musik dan full dengan suara manusia saja, dan menurut saya itu sangat keren dan sangat sulit karena jika ada kesalahan sedikit pun akan terdengar oleh audiences. Selain Acapella, saya juga menyukai Cpop karena baik dari melodynya dan liriknya sangat gampang dimengerti dan gampang menimbulkan resonansi dengan audiences

    ReplyDelete
  27. Nama : Vanessa
    Kelas: XI IPA
    Nis : 19.09.0332

    1. Musik adalah suara yang mengandung irama, lagu, nada, dan keharmonisan terutama dari suara yang dihasilkan dari alat-alat yang dapat menghasilkan irama,dan dapat memberikan efek hiburan bagi saya
    2. Jenis musik yang saya sukai adalah Musik pop
    3. Dikarenakan musik pop enak di dengar,mudah di pahami dan memiliki cakupan yang lebih luas dari musik lainnya

    ReplyDelete
  28. Nama: Herman
    Kelas: XI IPA
    NIS: 19.09.0298

    1. Menurut saya, musik adalah sarana hiburan dimana kita dapat mengekspresikan diri melalui gabungan kata, irama dan nada
    2. JPop dan EDM
    3. Karena saya lebih mudah mengerti makna-makna yang terkandung dalam musik JPop, dan musik JPop sangat pintar dalam membuat instrumental yang unik serta cocok dengan lagu-lagu tertentu. Musik JPop juga enak didengar saat kita sedang bersantai. Sedangkan saya suka musik EDM karena sangat unik dan sangat berbeda dari jenis-jenis musik yang lain

    ReplyDelete
  29. Nama : Mickieyo Thesanjustin
    Kelas : XI MIPA
    NIS : 19.09.0316

    1. Menurut saya, Musik merupakan sebuah seni yang memiliki nilai filosofis yang mendalam. Musik berperan besar dalam kehidupan manusia baik hal internal maupun eksternal yang dijalankannya.
    2. Rock (Alternative, Classic, Hard), Indie (Bukan genre), Pop, DLL. Tergantung situasi yang dijalankan.
    3. Merujuk pada jawaban nomor 1, musik sesuai dengan nilai filosofisnya dapat memberikan dampak internal maupun eksternal pada manusia yang menikmatinya. Alasan spesifik memilih genre itu hanya sebatas karena merasakan dampak yang diberikan oleh musik tersebut pada diri kita tergantung keadaan pikiran.

    ReplyDelete
  30. Nama : Evi Febriyanti
    Kelas : XI IPA
    NIS : 19.09.0291

    1. Menurut saya, Musik merupakan suara yang memiliki perpaduan antara irama dan nada yang di bentuk sedemikian rupa hingga membentuk sebuah suara yang indah.
    2. Pop
    3. Karena pop merupakan salah satu genre musik yang dapat menentramkan suasana hati.

    ReplyDelete
  31. Elva Elissa
    XI IPA
    19.09.0287

    1. Bagi kehidupan saya , musik adalah sesuatu yang menemani saya dalam menjalani kehidupan , baik itu ketika sedih maupun senang dan juga sesuatu media komunikasi yang menghubungkan saya dengan dunia ini.
    2. Pop
    3. Karena selain sangat enak didengar , lirik dari lagu pop juga ada yang bersifat motivasi dan membangun dan liriknya juga dapat dirasakan yaitu seperti bercerita pengalaman hidup yang pernah dialami.

    ReplyDelete
  32. Nama : Vicky
    NIS : 19. 09. 0335
    Kelas: XI IPA

    1. Musik bagi kehidupan saya adalah sesuatu yang indah, dan berwarna. Musik juga adalah pelengkap dalam banyak hal. Musik dapat memotivasi, menenangkan, membangkitkan, hingga membuat kita menangis. Menurut saya, musik sangat luar biasa

    2. Pop-ballad

    3. Karena saya tipe yang lebih menyukai musik yang cenderung tenang dan lambat, tetapi tidak terlalu "sedih". Pop-ballad ada diantaranya jadi saya menyukai jenis musik Pop-ballad

    ReplyDelete
  33. Nama : cenny yosafat
    XI ipa
    Nis : 19090276

    1.musik bagi kehidupan saya adalah hiburan terhadap hidup saya. Penyenang hati. Penghibur lara
    2. Pop, jazz, raggae
    3. Karena dari ketiga jenis musik ini sangat mewakili kehidupan saya.

    ReplyDelete